Website adalah Identitas awal Perusahaan anda ?
   
  Setiap anda akan melakukan kegiatan promosi, pemasaran dan kegiatan marketing lainnya untuk perusahaan anda, maka anda akan selalu menyertakan alamat website mengenai profile perusahaan anda, yang bisa dilihat serta dipelajari langsung bagaimana profile dari perusahaan anda tersebut. Calon Klient dan Calon Investor anda melihat bagaimana content dan tampilan yang terstruktur baik dari Profil Perusahaan, Produk , Team Management dan banyak lagi yang akan bisa dilihat pada website tersebut.
   
  Tentunya apa yang ada disana adalah mewakili bagaimana perusahaan anda juga. Berilah tampilan awal berkesan pada Calon Klient, Pengunjung atau calon Investor anda.
   
  Fitur - Fitur Website






   
 
Terdapat media pengaturan isi content, advertise dan content fasilitas lainnya
Anda dapat dengan mudah mengatur isi dari content website, baik berupa pengumuman, news, event, srtreaming Video, Mengunduh file dan banyak lagi. Anda atau divisi IT anda yang akan mengaturnya.

Laporan pengunjung yang Realtime,
Anda dapat memantau berapa banyak pengunjung yang datang ke website anda. Dari sini anda bisa melihat dan menyusun strategi terbaru untuk tahap market anda selanjutnya.

Dukungan SEO ( Search Engine Optimization)
Kami dapat membantu anda bagaimana website anda akan mudah ditemukan dan menjadi prioritas dalam website Search Enggine.

Untuk Paket Website Design meliputi :

  • Website Corporate Profile Profesional( Untuk model design Optional sesuai request )
  • Terdapat Content Management System
  • Terdapat Laportan Pengunjung
  • Meliputi aspek - aspek yang menyangkut pendukung profil anda / perusahaan antara lain Profil Perusahaan, Visi Misi, Partner, Produk, System, Team Management, Informasi, News, Event, Streaming Video dan banyak lagi.
  • Penggunaan managementasi data dan content yang sangat mudah dan fleksible
  • Tersedia Mobile System (Paket Berbeda)
  • Tersedia Versi Android (Untuk Paket Berbeda)
  •    
         
     
       
      Hubungi kami lebih lanjut untuk mengetahui program yang anda perlukan untuk memulai Bisnis anda.  
         
      Paket Yang di Ambil  
       
      Nama Anda  
       
      Alamat Email Anda  
       
      No HP / Telphone  
       
      Alamat Anda  
       
      Ada yang ingin anda tanyakan ?  
       
         
     
    Kode
         
       
         
     
       
           
        Bila anda ingin memanjakan pengunjung website, calon klient atau calon Investor anda dengan lebih mudah mengakses Website Profile perusahaan anda, kami memberikan solusinya

    Dengan tampilan yang dynamis, mudah di akses pada media display apapun baik secara formal maupun mobile, anda tidak perlu lagi untuk canggung mempresentasikan bagaimana profile perusahaan anda.
           
        Fitur Website Profile versi Mobile
           
        Dengan fitur yang sama pada Website Design, website Mobile dibuat hanya 1 design untuk anda, Perusahaan anda.
        Content Website dapat diatur dengan mudah, memiliki pengaturan Managemen Content yang sangat fleksible
        Terdapat Laporan untuk tingkat pengunjung website Mobile anda.
        Meliputi aspek - aspek yang menyangkut pendukung profil anda / perusahaan antara lain Profil Perusahaan, Visi Misi, Partner, Produk, System, Team Management, Informasi, News, Event, Streaming Video dan banyak lagi.